Category renungan

Percaya Diri Itu Tahu Diri – Bag 1

percaya-diri-itu-tahu-diri

Bagian ke – 1 Serba nol. Itulah diri saya Ketika mulai bekerja di GKI Samanhudi pada usia 23 tahun. Nol pengalaman. Nol kearifan. Nol kenalan. Nol percaya diri. Apakah saya bisa terpakai oleh umat gereja ini? Sanggupkah saya memenuhi ekspektasi…

Percaya Diri Apapun Etnik Kita – Bag 2

percaya-diri-apapun-etnik-kita-2

Bagian ke – 2 Dalam penyebaran Islam di pulau Jawa etnik Tionghoa pun berperan serta sebagai bagian dari Wali Songo. Tulis Fauzi, “Sunan Ampel adalah keturunan Tionghoa bernama Bong Swie Ho. Sunan Giri adalah keturunan Shih Chin Ching. Sunan Bonang…

Percaya Diri Apapun Etnik Kita

percaya-diri-apapun-etnik-kita

Bagian ke – 1 Pertama kali ikut rapat dewan pengajar STT Jakarta, saya dag-dig-dug ketakutan. Soalnya, saya krucuk banget, padahal mereka teolog-teolog besar yang bukunya dipakai di mana-mana. Akan tetapi, di tengah suasana serius para pengajar itu bisa bergurau sampai…

Bapa Para Yatim Dan Pelindung Para Janda

bapa-para-yatim-dan-pelindung-para-janda

(Renungan dari Mazmur 68) “Bapa bagi anak yatim dan Pelindung bagi para janda, itulah Allah di kediaman-Nya yang kudus; Allah memberi tempat tinggal kepada orang-orang sebatang kara,” (Mazmur 68:6-7a) Semula Mazmur 66 bukanlah mazmur favorit saya, sebab syairnya berisi nyanyian…

Roh Tuhan Pembaru Segala Ciptaan

roh-tuhan-pembaru-segala-ciptaan

(Renungan dari Mazmur 104) “ Apabila Engkau mengirim roh-Mu, mereka tercipta, dan Engkau membaharui muka bumi.” (Mazmur 104:30) Bulan lalu Warga Kenya heboh. Pasalnya, Polisi menemukan mayat 109 anggota sekte hari kiamat terkubur setelah berpuasa sampai mati kelaparan. Mereka adalah…

Setelah Diuji, Tuhan Justru Dipuji

setelah-diuji-tuhan-justru-dipuji

(Renungan dari Mazmur 66) “Sebab Engkau telah menguji kami, ya Allah, telah memurnikan kami, seperti orang memurnikan perak… Aku akan masuk ke dalam rumah-Mu dengan membawa korban-korban bakaran.” (Mazmur 66:10,13) Seorang perajin memasukkan bongkahan perak ke dalam belanga pemurnian. Lalu…

Dibebaskan Dari Perangkap

dibebaskan-dari-perangkap

(Renungan dari Mazmur 31) “Engkau akan mengeluarkan aku dari jaring yang dipasang orang terhadap aku, sebab Engkaulah tempat perlindunganku.” (Mazmur 31:5) Rizal terjebak dalam perangkap finansial sejak mengajukan pinjaman online (pinjol). Ketika membutuhkan modal kerja, ia ditawari pinjaman dana segar…

Dengarkanlah Dia

dengarkanlah-dia

Mendengar adalah hal yang tidak mudah untuk dilakukan. Orang lebih senang dan mudah untuk berbicara daripada mendengar. Orang yang dengan sungguh-sungguh mendengar membutuhkan kesediaan hati, pikiran, telinga, mata dan “body language” yang empatis untuk dapat memahami orang lain. Pentingnya hal…

God Attachment

god-attachment

Albert Einstein pernah berkata bahwa ada dua cara untuk hidup. Pertama, kita dapat hidup seolah-olah tidak ada keajaiban dan kedua, kita dapat hidup seolah-olah segala sesuatu adalah keajaiban. Poin pertama menggambarkan hidup yang terkesan tanpa dinamika keberimanan dan poin kedua…

Yang Selalu Baru di Tahun Baru

yang-selalu-baru-di-tahun-baru

Tidak diragukan lagi waktu adalah realitas terbesar di dunia. Saat waktu berlalu, ia tidak pernah kembali lagi. Bagi mereka yang menghargainya, waktu selalu berada dalam jangkauan. Sementara bagi mereka yang tidak menyadarinya, waktu seolah tidak setia kepada mereka. Dalam rentang…