Category kidung-jemaat

Kidung Jemaat 68 – Tahukah Kamu Jumlah Bintang

Syair: Weisst du, wieviel Sterne stehen, Wilhelm Hey (1789-1854)Terjemahan: Yamuger, 1984Lagu: Jerman, 1818 do = f3 ketuk Tahukah kamu jumlah bintang di angkasa yang megahdan berapa jumlah awan mengitari dunia?Tuhan Allah tahu semua; tiada satu yang dilupadari jumlah yang besar,…

Kidung Jemaat 67 – Hai Anak-anak Muda dan Belia

Syair dan lagu: J. T. Silangit, 1980 do = bes4 ketuk Hai anak-anak muda dan beliayang diberkati, dijaga Allah Bapa,patut bersyukur, berdoa dan berkarya;kar’na demikian maksud Sang Pencipta. Gunung menjulang, laut berkilauan,tanaman hijau dan alam yang menawanpatut dijaga, dirawat, dikelola;kar’na…

Kidung Jemaat 65 – Cakrawala dan Malaikat

Syair: Praise the Lord! Ye Heavens Adore Him, Mazmur 148, Foundling Hospital Colletion, 1796,Terjemahan: E. L. Pohan Shn, 1963Lagu: Rowland Hugh Prichard (+-1830) {{c}} Oxford University Press do = g3 ketuk Cakrawala dan malaikat, mari puji Allahmu!Surya, bulan, bintang-bintang, puji…

Kidung Jemaat 64 – Bila Kulihat Bintang Gemerlapan

Syair: O store Gud, Carl Gustav Boberg, 1886Terjemahan: E. L. Pohan Shn, 1968,Lagu: Swedia do = c4 ketuk Bila kulihat bintang gemerlapandan bunyi guruh riuh kudengar,Ya Tuhanku, tak putus aku heranmelihat ciptaanMu yang besar. Refrain:Maka jiwakupun memujiMu:“Sungguh besar Kau, Allahku!”Maka…

Kidung Jemaat 63 – Tuhan, KaryaMu Sungguh Besar

Syair: Many and Great, O God, Philip Frazier (1892-1964), berdasarkan syair dalam bahasa Dakota gubahan Joseph Renville, 1840, (Lac qui parle Indian Mission),Terjemahan: A. Simanjuntak, 1980,Lagu: Lagu rakyat Indian Dakota, AS la = d2 ketuk Tuhan, karyaMu sungguh besar, ya…

Kidung Jemaat 62 – Allahkulah Kuatku dan Mazmurku

Syair: Gott ist mein Lied, Christian Furchtegott Gellert (1715-1769)Terjemahan: Yamuger, 1982Lagu: Carl Philipp Emanuel Bach, 1787 do = d4 ketuk Allahkulah kuatku dan mazmurku;namaNya dan karyaNya maha agung;segala alam milikNya. Terciptalah semua oleh Firman;yang ada itu pun lenyap dan hilangjikalau…

Kidung Jemaat 61 – Sungguh Indah Alam

Syair: A. Simanjuntak, 1970Lagu: Subronto Kusumo Atmodjo, 1978 do = d4 ketuk Sungguh indah alam ciptaan Tuhan;hewan, burung, ikan, tumbuh-tumbuhan Dan angkasa raya, bintang dan bulan;seg’nap tata surya memuji Tuhan. Tuhanku menjaga sejagat raya;burung, margasatwa cukup makannya. Ajar aku, Tuhan,…

Kidung Jemaat 60 – Hai Makhluk Alam Semesta

Syair: Altissimo omnipotente, Franciscus Assisi 1224/25/26; All Creatures of our God and King, William Henry Draper, 1926Terjemahan: H. A. Pandopo, 1982Lagu: Peter von Brachel, 1623 do = d1 ketuk Hai makhluk alam semesta Tuhan Allahmu pujilah:Haleluya, Haleluya!Surya perkasa dan terang,…

Kidung Jemaat 59 – Bersabdalah, Tuhan

Syair dan lagu: Jan Sunyata OSC(c) PML Yogyakarta do = d4 ketuk Bersabdalah, Tuhan, kami mendengarkan.Bersabdalah, Tuhan, kami mendengarkan.Kuatkanlah kami dan hiburlah kami.Kuatkanlah kami dan hiburlah kami. Lihat daftar lengkap Kidung Jemaat lainnya di halaman utama Kidung Jemaat GKI Samanhudi